Monitoring Parit/Drainase di Wilayah Kelurahan Sidorejo bersama Dinas PUPR
18 September 2024 17:42:34
50 Kali
Administrator
Kelurahan Sidorejo bersama dengan Dinas PUPR melakukan pemantauan titik-titik rawan banjir di wilayah Kelurahan Sidorejo. Pemantauan dimaksudkan untuk mencari dan menjajaki solusi pada wilayah yang sering menjadi tempat terjadinya banjir. Terutama dalam hal ini adalah mencari kemungkinan pelebaran parit...
Kelurahan Sidorejo bersama Babinsa, Bhabinkamtibmas dan Ketua RT 7 melakukan mediasi permasalahan rumah tangga antara suami istri yang diadukan ke kelurahan. Dalam hal ini kelurahan diminta menjadi wadah komunikasi untuk penyelesaian permasalahan privat di antara keduanya. Alhamdulillah setelah pembahasan...
Pelatihan Digital Marketing dan Pretreatment Asam bagi KWT Mandiri Bersatu
17 September 2024 11:30:22
38 Kali
Administrator
Dalam rangka Pengabdian Kepada Masyarakat Fakultas Pertanian Universitas Antakusuma melaksanakan kegiatan pelatihan digital marketing dan pretreatment asam sebagai metode dalam pembuatan Teh Bunga Telang bagi KWT Mandiri Bersatu RT 13 Kelurahan Sidorejo. Melalui pelatihan ini, harapannya KWT menjadi...
Monitoring Data Kemiskinan di Wilayah Kelurahan Sidorejo
15 September 2024 09:27:36
63 Kali
Administrator
Dalam rangka memperbaiki kualitas data kesejahteraan sosial, Kelurahan Sidorejo melakukan monitoring kembali secara bertahap warga kurang mampu yang ada di wilayah Kelurahan Sidorejo. Tujuan monitoring ini untuk kategori ulang warga tidak mampu seperti masih dalam kategori miskin ekstrim, telah beralih...
Serah Terima Bantuan Program Binaan PT. KSA-PT. SSMS- CBI Grup kepada KWT Mandiri Bersatu RT 13 RW VI Kelurahan Sidorejo
13 September 2024 14:12:27
42 Kali
Administrator
Kelurahan Sidorejo melakukan pendampingan pada kegiatan serah terima bantuan Program Binaan PT. KSA-PT. SSMS-CBI Grup kepada KWT Mandiri Bersatu RT 13 di Aula Graha Wyata Praja Kelurahan Sidorejo. Program ini merupakan program CSR yang bertujuan untuk meningkatkan kemandirian dan mendorong produk home...
Asistensi Pembangunan Drainase di RT 16 Kelurahan Sidorejo
11 September 2024 13:57:02
34 Kali
Administrator
Kelurahan Sidorejo bersama ketua RT 16 melakukan asistensi atas rencana pembangunan drainase oleh Dinas PUPR yang sebelumnya mendapatkan penolakan dari warga yang tanahnya terdampak bila pembangunan tetap berlangsung. Melalui beberapa kali pertemuan yang dilakukan oleh pihak kelurahan, Alhamdulillah...
Kelurahan Sidorejo melakukan mediasi atas aduan warga terkait permasalahan lingkungan yg terjadi di RT 25 RW 1 Kelurahan Sidorejo. Permasalahan tersebut cukup jenuh hingga sejatinya telah coba dilaporkan ke aparat penegak hukum namun selanjutnya diminta untuk di mediasi terlebih dahulu di kelurahan....
Penerimaan Bantuan TPBIS dari Perpustakaan Nasional RI
09 September 2024 14:09:06
41 Kali
Administrator
Sebagai salah satu dari 600 perpustakaan seluruh Indonesia, Pondok Baca Kelurahan Sidorejo telah menerima bantuan berupa 1000 eksemplar buku, 1 unit PC dan 1 unit mesin fotokopi+printer dalam mendukung Program Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial (TPBIS) dari Perpustakaan Nasional RI. Bantuan...